Senin, 01 November 2010

Kegiatan Ilmiah Kesehatan tahun 2010 dalam rangka HKN ke 46

  1. Pelatihan (in house training) bagi dokter umum, kerjasama Dinas Kesehatan Kabupaten Karanganyar dengan IDI Cabang Karanganyar, pada tanggal 19 Juni 2010. Tema : Pelaksanaan Hipertensi, Pembicara : dr. Nur Hidayat, Sp.PD.
  2. Pelatihan Deteksi Dini Kanker Leher Rahim dan Kanker Payudara bagi provider (Mei 2010)
  3. Kegiatan Screening/Deteksi Dini Kanker Leher Rahim dan Kanker Payudara (Mei s/d Oktober 2010)
  4. Pelatihan Higiene Sanitasi sekolah bagi Guru UKS tingkat SD (September 2010)
  5. Pelatihan Pengelolaan Obat bagi pengelola obat Puskesmas (Oktober 2010)
  6. Seminar oleh PDGI tanggal 16 Oktober 2010 di Lor Inn Hotel Solo. Tema : Profesionalisme Pelayanan Meningkatkan "trust" dan "image"
  7. Seminar Kesehatan oleh APIKES Mitra Husada Karanganyar (minggu ke 4 bln Oktober)
  8. Jambore PHBS bagi tokoh masyarakat (4 November 2010)
  9. Pelatihan Deteksi Dini Kanker Leher Rahim dan Kanker Payudara bagi provider (Mei 2010)

0 Komentar:

Posting Komentar

Silahkan memberi komentar:

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda